Jumat, 23 Desember 2011

Manajemen Kewriausahaan

Pengertian manajemen wirausaha adalah proses perencanaan, pengorganisasian, kepemimpinan, dan pengawasan terhadap upya-upaya yang dilakukan anggota organisasi dan penggunaan segala macam sumber daya organisasi untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan organisasi.


Manajemen kewirausahaan menyangkut semua kekuatan perusahaan yang menjamin bahwa usahanya betul-betul eksis. Seorang wirausaha harus memiliki empat kompetensi, di antaranya:
*fokus pada pasar, bukan pada teknologi
*buat ramalan pendapatan untuk menghindari tidak terbiayanya perusahaan
*bangun tim manajemen, bukan menonjolkan perorangan
*beri peran tertentu, khusus bagi wirausaha penemu.
Manajemen kewirauasahaan menyangkut lingkungan internal perusahaan, maka strategi kewirausahaan menyangkut kesesuaian kemempuan internal dan aktifitas perusahaan perusahaan dengan lingkungan eksternal, dimana perusahaan harus bersaing dengan menggunakan dengan menggunakan keputusan-keputusan strategis. 


Dalam melakukan salah satu strategi usahanya, wirausaha biasanya menggunakan dalam satu strategi dari empat strategi, sebagai berikut:
-berada pertama di pasar dengan produk dan jasa baru
-posisi produk dan jasa baru tersebut pada relung psasar (niche market) yang tidak melayani.
-fokus barang dan jasa pada relung yang kecil tetapi bisa bertahan
-mengubah karakteristik produk, pasar atau industri.
(IRFAN ANDRIYANSYAH/12.1E.24/18112251)

Tidak ada komentar: