Jumat, 23 Desember 2011

Memulai Usaha Baru


Sebagai pebisnis pemula, pengetahuan anda terhadap  kewairausahaan perlu dilatih lebih dulu. Sebosan apapun anda jadi karyawan, jangan bertindak gegabah. Jika anda akan memulai sebuah usaha perhatikanlah hal – hal dibawah ini :

1.      Analisalah minat dan pengalaman anda sendiri selama ini!!
2.      Apa bekal pendidikan formal dan non formal anda?
3.      Apa hobi dan kesukaan anda?
4.      Apa latar kesenangan anda terhadap usaha yang hendak anda pilih?
Pertamanya ibu Cucun ini memulai usahanya sebagai usaha sampingan saja.  Beliau melihat peluang menjual kue dipasar jatisari yang kebetulan pada waktu itu masih jarang pedagang kue disana. Setelah lama kemudian pesanan dari warga sekitar pun kian meningkat, pesanan – pesanan tersebut banyak dipesan untuk kue acara hajatan, hari – hari besar agama, pernikahan, dan acara lain -  lain.
(JALALUDIN SETIABUDI/12099802/12.5C.14)

Tidak ada komentar: